Kebutuhan air atau cairan untuk minum pada orang dewasa atau anak anak sangatlah penting.Menurut para ahli kesehatan kebutuhan akan cairan minimal delapan gelas atau setara dua liter setiap hari.Minum air putih sangatlah penting untuk memenuhi cairan dalam tubuh.Minuman terbaik adalah air putih karena tidak mengandung kalori,zat yang bersifat diuretik ,tidak mengandung bahan pengawet maupun pewarna.
Kebutuhan asupan cairan setiap orang berbeda beda baik itu untuk anak anak dan dewasa sesuai dengan usia,berat badan ,penyakit,aktivitas dan iklim.Kebutuhan asupan air pada anak anak ,bayi tentunya lebih sedikit dibandingkan orang dewasa umumnya yang sehat.
Namun kebanyakan para orangtua tidak menyadari akan pentingnya asupan cairan untuk kebutuhan si Kecil,mungkin hampir semua orangtua fokus hanya pada makanan yang bernutrisi baik,namun kenyataannya anak anak tidak hanya membutuhkan nutrisi makanan yang bergizi baik namun juga membutuhkan asupan cairan yang cukup.Jika si Kecil kurang cairan maka akan menghambat dan berdampak pada perkembangan otaknya.Dampak lainnya ketika si Kecil mengalami dehidrasi ringan saja maka akan menganggu konsentrasi mereka saat belajar.
Agar si Kecil terhindar dari dehidrasi saat beraktivitas diluar rumah bunda dapat membekali si Kecil dengan buah buahan yang mengandung kandungan kadar air yang tinggi seperti:
1.Buah jeruk dengan kandungan air mencapai 87%.
2.Buah melon dengan kandungan air hampir 90%.
3.Jeruk bali dengan kandungan air 91 %.
4.Buah stroberi dengan kandungan air 91 %.
5.Buah semangka dengan kandungan air 92%.
6.Buah tomat dengan kandungan air 94%.
7.Buah mentimun dengan kandungan air 96%.
8.Buah belimbing dengan kandungan air 91%.
9.Buah nanas dengan kandungan air 87%.
10.Buah persik dengan kandungan air 88%.
Selain buah bunda bisa membekali dengan susu uht.Dengan mengadaptasi kebaikan dari susu bubuk SGM Eksplor ,PT Sarihusada Generasi Mahardhika mempersembahkan susu uht untuk anak anak Indonesia yang siap minum untuk melengkapi kebutuhan nutrisi anak bunda saat beraktivitas di luar rumah.SGM Aktif mengandung :
~Omega 3 & 6 untuk mendukung kreativitas dan daya pikir.
~Zink & Vitamin C untuk membantu menjaga daya tahan tubuh.
~Calcium & Vitamin D untuk membantu meningkatkan kekuatan tulang dan gigi.
~Vitamin B1 ,B2,B5, B6 dan B9 untuk membantu pembentukan energi.Yuk bunda dukung anak Generasi Maju dengan asupan minuman dan makanan yang cukup dan bernutrisi baik untuk tumbuh kembang optimalnya, agar tumbuh Tinggi kuat ,Cerdas Kreatif,Supel dan Mandiri.
#MombassadorSGMEksplor
#SGMEksplor
#GenerasiMaju.